Berita
Akhlak merupakan hal yang penting bagi manusia di kehidupan ini. Dan menunaikan ibadah sholat merupakan cerminan orang yang berakhlak mulia dan akan membawa keberkahan.
Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Rembang bekerja sama dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Tengah memfasilitasi UMKM di Rembang untuk sertifikasi halal produk mereka secara gratis.
Tim penilai wilayah sumber bibit sapi dari Kementrian Pertanian RI menghadiri gebyar Upaya Khusus Sapi Bunting (Upsus Siwab) di desa Mojokerto kecamatan Kragan,Rabu (12/4/2017).
Manajemen PSIR Rembang melaunching tim yang baru untuk mengarungi kompetisi Liga 2 di pendopo Museum Raden Ayu Kartini, Selasa (11/4/2017) malam.
Selama gelaran Kartini Fair dari 153 stand memperoleh total pendapatan sekitar Rp. 1,6 miliar lebih, total order mencapai Rp. 1,4 miliar lebih.
Sebanyak 100 orang yang berasal dari tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Rembang, TNI, dan Polri termasuk relawan mengikuti pelatihan gabungan penyelematan,
Dalam rangka memeriahkan peringatan hari Kartini tahun ini, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) menyelenggarakan turnamen bola voli putri.
Sebanyak 732 lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di kabupaten Rembang menerima Bantuan Operasional Penyelenggara (BOP) PAUD.
Ribuan orang meramaikan pesta pantai dalam acara Maritim Youth Week 2017 di pantai Caruban desa Gedongmulyo kecamatan Lasem, Minggu (9/4/2017).
Puluhan perawat di kabupaten Rembang mengikuti seminar peningkatan kualitas kesehatan melalui keperawatan komunitas di aula lantai IV kantor Bupati Rembang, Sabtu (8/4/2017).