Berita
Bupati Rembang H Abdul Hafidz mengungkapkan sering mendapatkan ancaman terkait dengan permasalahan Warung kopi (Warkop), caffe karaoke, bahkan sering dicemooh dan dimaki membiarkan permasalahan tersebut. Namun ancaman dan sindiran itu dianggap biasa yang diterima seorang Bupati. Hal tersebut disampaikan pada rapat koordinasi menjelang Ramadhan dan hari raya Idul fitri 1437 Hijriah di Gedung hijau komplek […]
Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:”Table Normal”; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:””; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin:0cm; mso-para-margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:”Calibri”,”sans-serif”; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-fareast-font-family:”Times New Roman”; mso-fareast-theme-font:minor-fareast; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-bidi-font-family:”Times New Roman”; mso-bidi-theme-font:minor-bidi;} PD BPR BKK Lasem sebagai salah satu lembaga keuangan diharapkan mampu menjadi starter […]
KAGAMA Tanam 12 Ribu Cemara Laut dan Mangrove Sebagai Bentuk Bhakti Lingkungan Keluarga alumni UGM Yogyakarta (KAGAMA) melakukan bhakti sosial dengan memberikan dan menanam 12 ribu batang pohon cemara laut dan mangrove di pantai Karangjahe desa Punjulharjo Kecamatan Rembang. Dalam kesempatan tersebut Wakil Bupati Rembang, Bayu Andriyanto, SE juga berkesempatan hadir sekaligus ikut serta dalam […]
Dana cukai di Kabupaten Rembang dari tahun ke tahun semakin meningkat. Hal ini terbukti, ditahun 2016 untuk Rembang mencapai Rp. 12 miliar lebih, angka tersebut meningkat sekitar 2,3 miliar dibandingkan pada tahun 2015 yang hanya memperoleh dana Rp 9,7 miliar. Hal tersebut tertuang dalam sambutan Bupati Rembang H. Abdul Hafidz yang dibacakan oleh Wakil […]
Kabupaten Rembang mendapatkan penghargaan sebagai Kabupaten Pro Investasi dari media cetak ternama di eks karisidenan Pati yakni Radar Kudus yang merupakan anak perusahaan dari Jawa Pos. Penghargaan diberikan langsung oleh Direktur Radar Kudus Baehaqi saat peresmian kantor baru mereka di Kudus,Rabu (1/6) malam. Mereka menilai Rembang adalah salah satu kabupaten yang memiliki banyak potensi yang […]
Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:”Table Normal”; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:””; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin:0cm; mso-para-margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:”Calibri”,”sans-serif”; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-fareast-font-family:”Times New Roman”; mso-fareast-theme-font:minor-fareast; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-bidi-font-family:”Times New Roman”; mso-bidi-theme-font:minor-bidi;} Bertepatan dengan hari lahirnya Pancasila, Gerakan Pemuda (GP) Ansor Rembang menggelar apel kesetiaan […]
Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:”Table Normal”; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:””; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin:0cm; mso-para-margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:”Calibri”,”sans-serif”; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-fareast-font-family:”Times New Roman”; mso-fareast-theme-font:minor-fareast; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-bidi-font-family:”Times New Roman”; mso-bidi-theme-font:minor-bidi;} Bunda- bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang ada di kabupaten Rembang siap […]
Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:”Table Normal”; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:””; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin-top:0cm; mso-para-margin-right:0cm; mso-para-margin-bottom:10.0pt; mso-para-margin-left:0cm; line-height:115%; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:”Calibri”,”sans-serif”; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin;} Kafilah dari kecamatan Sedan menjadi juara umum setelah menjadi yang terbaik di kategori Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) XXIV […]
Pemerintah Pusat melalui Kementerian Kelautan dan Perikanan berencana membangun struktur hybrid untuk mitigasi erosi di desa Pasar Banggi Kecamatan Rembang. Saat sosialisasi pembangunan tersebut di Balai desa Pasar Banggi senin (30/5) Kepala Dinas Perikanan dan kelautan Kabupaten Rembang Ir Suparman mengatakan saat ini di Desa Pasar Banggi mempunyai hutan mangrove yang menjadi andalan wisata desa, […]