Pemerintah memastikan penanganan abrasi di kawasan pantai belakang Puskesmas Sarang 2, Kecamatan Sarang, Kabupaten Rembang, akan dilaksanakan pada tahun 2026. Program tersebut akan dikerjakan oleh Balai Besar Wilayah Sungai Pemali Juana sebagai bagian dari upaya perlindungan wilayah pesisir serta pengamanan fasilitas umum. Bupati Rembang H. Harno saat menghadiri peresmian Longstorage Kalipang di Kecamatan Sarang, Kabupaten […]