Sekolah Dasar (SD) Turusgede Kecamatan Rembang menjadi salah satu dari 28 SD yang mulai melakukan simulasi pembelajaran tatap muka (PTM) Senin, (5/4). Para siswa diwajibkan membawa bekal masing-masing dikarenakan pihak sekolah tidak memberikan waktu istirahat keluar kelas. Kepala Sekolah SD Turusgede Sri Sulasmiati, menyampaikan sesuai dengan ketentuan Dinas Pendidikan Rembang siswa tidak ada waktu untuk […]