gas
359 petani di Kabupaten Rembang mendapatkan bantuan alat mesin pertanian (alsintan) berupa paket pompa air berbahan bakar gas. Penyerahan secara simbolis kepada petani berlangsung aula Dinas Pertanian dan Pangan (Dintanpan) Kabupaten Rembang, Senin (9/10/2023). Bantuan alsintan berupa mesin pompa air berbahan bakar gas merupakan program konversi Bahan Bakar Minyak (BBM) ke Bahan Bakar Gas (BBG) […]
Bupati Rembang H. Abdul Hafidz meninjau kilang gas berskala kecil atau CNG Plant di desa Jatihadi Kecamatan Sumber, Selasa (12/5/2020). Didampingi Direktur PT.Rembang Migas Energi, Zaenul Arifin dan Kabag Protokol dan Komunikasi Pimpinn, Arief Dwi Sulistya, Bupati berkeliling di lokasi sembari mendengarkan penjelasan pihak pengelola di sana. Usai meninjau Bupati menuturkan bahwa CNG Plant dalam […]
Bupati Rembang H Abdul Hafidz melalui Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Daerah Arief Dwi Sulistya menegaskan, Gugus Tugas Covid-19 yang telah dibentuk dengan Surat Keputusan Bupati Rembang Nomor 440/1087/2020 hari ini (29/3) langsung tancap gas menyusun rencana aksi dan akan mulai dilaksanakan Hari Senin (30/3). Lebih lanjut dikatakan, gugus tugas tersebut terdiri atas enam […]
Pemkab Rembang dan PT Rembang Migas Energi meneken MoU atau kerjasama dengan perusahaan Mega Media Akses Indonesia yang dilakukan di aula Lantai 4 Kantor Bupati Rembang. Dalam acara tersebut dihadiri Bupati Rembang H.Abdul Hafidz , Wakil Bupati Bayu Andriyanto, Sekda Subakti, Dirut Mega Media Akses Indonesia Santoso Halim, Direktur PT Rembang Migas dan pengusaha tambang, […]