Korpri Rembang
Usai upacara peringatan HUT ke- 53 Korps Pegawai Negeri (KORPRI) di alun- alun, Jum’at (29/11/2024). Ketua Dewan Pengurus KORPRI Kabupaten Rembang, Fahrudin mengaku siap melaksanakan pesan- pesan dari Presiden Prabowo , menuju birokrasi yang melayani masyarakat. “Seluruh anggota dan pengurus akan menindaklanjuti pesan pak Presiden. Maka di program kerja kami jelas, salah satunya pengentasan kemiskinan, […]
Puluhan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Rembang kini dilatih untuk menjadi anggota grup drum band KORPRI Kabupaten Rembang. Pelatihan ini dilaksanakan di Balai Kartini pada Kamis (20/6), dengan peserta mempelajari alat musik sesuai minat masing-masing. Wakil Ketua I Dewan Pengurus Korpri Kabupaten Rembang, Agus Salim, menjelaskan bahwa pembentukan grup drum band ini didorong […]