nu
Pengurus Cabang (PC) Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Rembang, Minggu (30/6), menggelar pelantikan pengurus dan musyawarah kerja cabang (Muskercab) I. Kegiatan yang mengambil tema mempertegas niat khidmah annahdliyah menuju satu abad jam’iyah itu bertempat di pendapa museum RA. Kartini. Dalam muskercab atas dasar amanah konferensi cabang (konfercab) ada pokok-pokok program yang dikategorisasikan ke dalam 5 pokok […]
Jangan sekali-kali mencela apalagi semena-mena dengan anak yatim. Itu dosa besar, pertanggungjawabannya tidak hanya di dunia, tetapi juga di akhirat. Hal itu disampaikan Bupati Rembang H. Abdul Hafidz saat kegiatan santunan 1000 anak yatim yang digagas oleh Dua Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shodaqoh Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah di gedung haji kompleks islamic center […]
Ribuan warga NU di Kabupaten Rembang Sabtu pagi (21/07/2018) ikut mengkampanyekan Gerakan Masyarakat Sehat atau (Germas). Jalan santai yang dihelat dalam rangkaian Konferensi Cabang (Konfercab) PCNU Rembang diikuti lima ribuan orang, yang terdiri dari Banom, Lembaga, dan pelajar. Konferensi PCNU Rembang sendiri akan diadakan pada Minggu pagi (22/07/2018) di kompleks Pantiasuhan Ngisor Waru di Desa […]