Rembang
Jika ada orang yang merongrong Pancasila sama saja dia merongrong agama. Karena Pancasila tidak lepas dari sendi- sendi agama. Hal itu disampaikan Bupati Rembang, Abdul Hafidz seusai shalat tarawih di masjid Baitul Muttaqin desa Binangun Kecamatan Lasem, Jum’at 1 Juni 2018 dimana tepat diperingati Hari Kelahiran Pancasila. Akhir- akhir ini banyak provokasi yang ingin mengganggu […]
Pemkab Rembang kembali akan membantu pembangunan masjid. Saat tarawih keliling di masjid As-Salam desa Sampung, Kamis (31/5) , Bupati Rembang, Abdul Hafidz mengungkapkan Pemkab akan menganggarkan Rp. 150 juta. Masjid As-Salam saat ini masih dalam tahap pembangunan, namun sudah bisa digunakan untuk sholat berjama’ah. Dari desainnya masjid tersebut nantinya cukup megah apabila sudah selesai. Namun […]
Untuk memperlancar pelayanan kepada masyarakat desa, Pemkab Rembang tahun 2019 nanti akan memfasilitasi pembangunan balai desa. Dalam program itu menurut rencana akan membangun 20 balai desa di wilayah kabupaten Rembang. Bupati Rembang, Abdul Hafidz mengatakan besarnya bantuan untuk memfasilitasi pembangunan balai desa antara Rp,200 juta hingga Rp. 300 juta disesuaikan dengan besar kecilnya balai desa […]
Penyelewengan uang eks Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM), akan berhadapan dengan hukum. Hal itu disampaikan oleh Bupati Rembang – Abdul Hafidz, dalam kegiatan pemberian bantuan sembako dana sosial Unit Pengelola Kegiatan (UPK) kecamatan Sumber, di balai desa Logung, kecamatan Sumber, kamis (31/5). Bupati mengatakan walaupun dana pengelolaan eks PNPM saat ini tidak ada payung hukumnya, […]
Pemkab Rembang meluncurkan program Koin Amal Lansia Melindungi yang Renta Jadi Berkah atau “Kamelia Merekah” . Program tersebut menjadi andalan Pemkab dalam pemenuhan kebutuhan dasar para la\nsia yang terlantar atau sebatangkara . Kepala Bappeda Kabupaten Rembang, Sri Wahyuni mengungkapkan pengambilan nama Kamelia Merkah diambil dari bunga Kamalia yang mengandung minyak esensial dan Koin identik dengan […]
Sebanyak 563 anak yatim di wilayah kecamatan Kragan mendapat bantuan dana sosial masing-masing Rp.150 ribu. Dana tersebut berasal dari surplus program dana bergulir simpan pinjam untuk perempuan BKAD Kecamatan Kragan. Penyerahan Dana Sosial secara simbolis dilakukan oleh Bupati Rembang, Abdul Hafidz di aula Kecamatan Kragan, Selasa (22/5). Bupati dalam kesempatan itu sangat mengapresiasi penyaluran dana […]
KALIORI-cbfmrembang.com, Pemkab Rembang menggelar tarawih keliling di Masjid Manbaus Salam, desa Meteseh, kecamatan Kaliori, Minggu (20/5) malam. Kegiatan tersebut dihadiri Bupati Rembang – Abdul Hafidz, Wakil Bupati Rembang – Bayu Andriyanto, Sekretaris Daerah – Subakti bersama kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Seusai tarawih Bupati mengatakan dipilihnya desa Meteseh sebagai lokasi tarling dibanding 22 desa lainnya […]
Pelaksanaan Kampoeng Ramadhan tahun ini akan diperpanjang. Dari yang semula digelar 22 hari dibuat lebih lama hingga 28 atau 29 hari mendekati hari Raya Idul Fitri. Hal itu diungkapkan Bupati Rembang, H.Abdul Hafidz saat membuka Kampoeng Ramadhan di halaman Rumah Dinas Bupati Rembang, Kamis (17/5/2018) sore. Menurutnya jika selesai tanggal 22 hari saja belum bisa […]
REMBANG-cbfmrembang.com, Bupati Rembang , Abdul Hafidz, prihatin terhadap penyebaran gerombolan Pemuda Urakan Namun Kreatif (PUNK) di wilayah kabupaten Rembang. Pasalnya, jaringan PUNK di Rembang sudah mencapai ribuan tersebar di kecamatan-kecamatan. Bupati mengatakan jika dulu anak PUNK berkeliaran di kota. Saat ini jaringannya sudah menyebar ke desa. Bahkan merambah ke sekolah. “Penyebaran PUNK, saat ini tidak […]
Ustad Wijayanto yang sering tampil di berbagai stasiun televisi hari Rabu (16/5) ini tampil di hadapan ratusan warga Rembang. Dia menjadi narasumber talkshow Hari Pendidikan Nasional yang digagas Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Rembang di hotel Fave Rembang. Dalam seminar bertajuk Membangun masyarakat berbudaya dan berkarakter sejak dini itu, Ustad Wijayanto mengatakan bahwa pembentukan […]