Rhodamin B
Penggunaan pewarna tekstil berbahaya, rhodamin B, dalam pembuatan terasi di Kabupaten Rembang mengalami penurunan signifikan. Data dari Balai Besar POM (BBPOM) Semarang mencatat, hanya tersisa 7,5% atau 12 dari 140 pelaku usaha terasi yang masih menggunakan pewarna berbahaya ini, dibandingkan sebelumnya yang mencapai 42%. BBPOM Semarang mulai menempelkan stiker pangan aman pada tempat produksi terasi […]
Hasil pengujian Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Jawa Tengah menunjukkan bahwa 57% produk terasi di Kabupaten Rembang aman dari kandungan rhodamin B. Namun, 43% produk terasi masih positif mengandung zat berbahaya ini. BPOM mengambil 37 sampel dari tempat produksi terasi sejak awal tahun, dengan 29 sampel dari distribusi. Dari distribusi, 66% atau 19 sampel […]