Pengumuman
Sehubungan dengan telah dilaksanakannya Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Rembang Formasi Tahun 2019, bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut:
Menyusuli Pengumuman Ketua Panitia Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Rembang Formasi Tahun 2019 nomor 810/1696/2020 tentang Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang Bagi Peserta Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Rembang Formasi Tahun 2019, dengan mempertimbangan situasi Pandemi Covid-19, bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut :
Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor K 26-30/V 148-3/99 tentang Penjelasan Terkait Peserta SKB CPNS Formasi Tahun 2019 yang Terkonfirmasi Positif Covid-19, dengan ini disampaikan hal- hal sebagai berikut :
Berdasarkan Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor E 26-30/V 129-6/99, tanggal 14 Agustus 2020, perihal Penyampaian Jadwal SKB CPNS Formasi Tahun 2019 Instansi Pusat dan Instansi Daerah dengan Metode CAT BKN, dan Surat Kepala Kantor Regional I Badan Kepegawaian Negara Nomor 2315/SB/K/KR.I/VIII/2020, tanggal 14 Agustus 2020, perihal Penyampaian jadwal Seleksi Kompetensi Bidang CPNS Tahun 2019 […]
Berdasarkan Surat Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor B/611/M.SM.01.00/2020 tentang Rencana Pelaksanaan SKB Seleksi CPNS Formasi Tahun 2019 dan Surat Edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 17/ SE/VII/2020 tentang Prosedur Penyelenggaraan Seleksi dengan metode Computer Assisted Test Badan Kepegawaian Negara (CAT BKN) dengan Protokol Kesehatan Pencegahan dan Pengendalian COrona Virus Disease […]
Kebijakan pengendalian International Mobile Equipment Identity (IMEI) tetap berlaku terhitung mulai tanggal 18 April 2020. Siaran Pers No. 58/HM/KOMINFO/04/2020 Sabtu, 18 April 2020 Tentang Pengendalian IMEI Mulai 18 April 2020, Pengguna HKT Akan Terima Notifikasi Bertahap
Pengumuman Hasil SKD dan Kriteria Calon Peserta SKB Seleksi Pemerimaan CPNS Pemerintah kabupaten Rembang Formasi Tahun 2019 Unduh Pengumuman Unduh Lampiran Pengumuman Unduh Lampiran Daftar Pelamar P1TL
Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan terhadap resiko penularan infeksi corona virus disease (COVID-19) Bupati Rembang mengeluarkan surat edaran yang ditujukan kepada pemerintah desa, kepala OPD dan instansi vertikal serta pengelola lembaga pendidikan keagamaan serta lembaga keagamaan.
Berdasarkan hasil Seleksi Kompetensi Dasar ( SKD ) Seleksi Penerimaaan Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Rembang Formasi Tahun 2019, pada tanggal 23 s.d 26 Februari 2020, bertempat di UPT TIK/LIMUNY PUSKOM Universitas Negeri Yogyakarta, dengan ini disampaikan hal-hal sebagai berikut : Hasil SKD Tanggal 23 Februari 2020 SESI 1 (23-2-2020) SESI 2 (23-2-2020) SESI […]
Berdasarkan hasil Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Direktur Aneka Perusahaan Daerah Kabupaten Rembang, Peserta yang lulus Uji Kelayakan dan Kepatutan (UKK) yaitu : Pengumuman Seleksi UKK Aneka Perusda Tahun 2020